Salam Kemanusiaan! Alhamdulillah, Puji Syukur kepada Tuhan YME. Hari ini per tanggal 13 April 2021 tim Relawan Aksi Kopi Jujur Dukung NTT dan Warkop Digital telah menyalurkan donasi berupa perlengkapan tidur yaitu selimut sejumlah 7 pcs di Posko Pantaran Sungai berlokasi di Waiburak, RT.03/RW.02 Kecamatan Adonara Timur. Semoga di hari pertama bulan Ramadhan ini kita...
Senin (12/04/2021), telah dilakukan penyaluran bantuan oleh Warkop Digital dan Kopi Jujur kepada korban bencana di Adonara Timur. Bantuan yang disalurkan berupa 20 karton air mineral untuk Posko Yayasan Peduli Lewotana Adonara. Serta penyaluran tanki air bersih sebanyak 5000 L ke Posko Pantaran Sungai, Kecamatan Adonara Timur. Walau hanya melalui telepon genggam, namun aksi ini...
Sejak hari minggu (4/4/2021). Bencana banjir bandang, Longsor dan gelombang pasang yang terjadi di salah satu kabupaten di provinsi Nusa Tenggara timur ada 10 wilayah terdampak bencana alam di NTT berdasarkan data BNPB yaitu: Kab.Sumba Barat, Kab.Sumba Tkmur, Kab.Ngada, Kab.Flores Timur , Kab.Lembata, Kab.Alor, Kab.Ende, Kota Kupang, Kab.Rote Ndao, Kab.Malaka Bupati Lembata Eliaser Yentji Sunur...